Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Anak-anak di Negara Mana yang Tidurnya Paling Lama?

Anak-anak di Negara Mana yang Tidurnya Paling Lama? Anak Tidur Pulas (Foto: Shutterstock)

Dream - Tidur bagi bayi dan anak-anak merupakan hal krusial. Bukan hanya berdampak pada kesehatan tapi juga perkembangan otak dan kestabilan emosinya. Saat tidur pertumbuhan otak anak memang akan jadi lebih optimal.

Hal tersebut ternyata sangat dipahami oleh warga Belanda. Bayi dan anak-anak di Belanda menurut penelitian punya jam tidur lebih panjang dua jam dibandingkan dengan anak-anak di negara lain.

Masyarakat Belanda dikenal sebagai orang yang disiplin dengan waktu. Itulah mengapa, hal kecil seperti jam tidur sangat berharga bagi mereka. Orangtua terbiasa membuat jadwal
terstruktur untuk si kecil.

Sejak usia enam tahun, bayi dan para balita sudah memiliki jam tidur yang ketat. Jadwal tidur ini dikenal dengan sebutan kinderbedtijd. Orangtua akan menidurkan anaknya pada waktu yang sama setiap harinya, walaupun si kecil sudah dalam keadaan mengantuk atau belum.

Berikut ini merupakan jadwal tidur yang biasa diterapkan oleh orang tua di 'Negeri Kincir Angin' itu.

Usia ≤ 5 tahun = Pukul 19.00 malam
Usia 6 tahun = Pukul 19.15 malam
Usia 7 tahun = Pukul 19.30 malam
Usia 8 tahun = Pukul 19.45 malam
Usia 9 tahun = Pukul 20.00 malam
Usia 10 tahun = Pukul 8.15 malam

Untuk mendapatkan jam tidur yang lebih cepat, mereka terbiasa melakukan makan malam bersama keluarga pada waktu yang lebih awal, yakni sekitar jam 17.00. Di bawah ini ada tips
yang bisa Anda terapkan untuk si kecil agar tidur lebih lama dan berkualitas.

1. Hindari tidur siang yang berlebihan untuk membuatnya tidak tidur terlalu malam. Anda bisa mengajaknya melakukan benerapa aktivitas untuk membuatnya sibuk.
2. Buatlah jadwal makan yang teratur untuk si kecil.
3. Tentukan jam tidur yang ketat dengan waktu yang sama pada setiap harinya.

Laporan Annisa Mutiara

Sumber: Modern Family

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sering Terlelap Sampai Durasi Tidur Berlebih Akhir-Akhir Ini? Mungkin Ini Penyebabnya

Sering Terlelap Sampai Durasi Tidur Berlebih Akhir-Akhir Ini? Mungkin Ini Penyebabnya

Ternyata, tidur berlebihan dapat berhubungan dengan masalah kesehatan, baik fisik maupun mental. Berikut adalah beberapa penyebab tidur berlebih.

Baca Selengkapnya
Orangtua Tak Konsisten Ternyata Bikin Anak Gampang Ngamuk

Orangtua Tak Konsisten Ternyata Bikin Anak Gampang Ngamuk

"Orangtua yang gak konsisten bikin anak jadi bingung. Anak jadi gak ngerti sebenarnya boleh apa nggak?"

Baca Selengkapnya
Hewan Menggemaskan Ini Tidur 10.000 Kali Sehari, Setiap Tidur Cuma 4 Detik

Hewan Menggemaskan Ini Tidur 10.000 Kali Sehari, Setiap Tidur Cuma 4 Detik

Pola tidur tersebut bukan hanya sebuah kebiasaan unik, tapi juga menjadi strategi vital mereka.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
4 Langkah Minimalisir Munculnya Kerutan Saat Tidur

4 Langkah Minimalisir Munculnya Kerutan Saat Tidur

Kebiasaan tidur tertentu bisa menyebabkan penuaan dini. Hindari kebiasaan tersebut untuk mencegah munculnya kerutan atau tanda penuaan lainnya.

Baca Selengkapnya
Perhatikan Jadwal Tidur Supaya Beraktivitas Lebih Produktif

Perhatikan Jadwal Tidur Supaya Beraktivitas Lebih Produktif

Idealnya, seseorang akan mendapatkan rasa fresh di pagi hari jika tidur dan bangun lebih awal.

Baca Selengkapnya
Sering Langsung Tidur Setelah Sahur? Ternyata Bisa Bikin Gula Darah Naik

Sering Langsung Tidur Setelah Sahur? Ternyata Bisa Bikin Gula Darah Naik

Tidur setelah sahur sering kali menjadi kebiasaan bagi sebagian orang yang merasa kantuk setelah makan.

Baca Selengkapnya
Selalu Pakai Kaus Kaki Saat Tidur Ternyata Bagus untuk Tubuh

Selalu Pakai Kaus Kaki Saat Tidur Ternyata Bagus untuk Tubuh

Menggunakan kaus kaki jadi satu cara yang dilakukan banyak orang agar tidur dengan hangat.

Baca Selengkapnya
Tidur Telentang Saat Hamil Bisa Bahaya, Cari Tahu Posisi Tidur Terbaik

Tidur Telentang Saat Hamil Bisa Bahaya, Cari Tahu Posisi Tidur Terbaik

Posisi telentang ini bisa menghambat aliran darah ibu dan membahayakan janin.

Baca Selengkapnya
Susah Tidur Malam Walau Lelah, Ini Sebabnya

Susah Tidur Malam Walau Lelah, Ini Sebabnya

Tubuh yang lelah tidak menjamin kamu lebih mudah tertidur di malam hari. Kondisi mental ternyata bisa jadi penyebab kamu sulit tidur meski sudah lelah.

Baca Selengkapnya