Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Makanan Ini Bisa Disimpan Dalam Freezer

4 Makanan Ini Bisa Disimpan Dalam Freezer Pisang

Dream - Apa isi freezer di rumah? Jangan hanya memanfaatkan freezer untuk membuat batu es atau menyimpan makanan beku. Ada beberapa makanan yang juga bisa Sahabat Dream taruh di freezer agar bertahan lebih lama.

Beberapa makanan ini memiliki "umur" yang pendek. Dengan menaruhnya di freezer, makanan jadi bisa diolah kapanpun. Tak ada salahnya untuk mencoba membekukan empat makanan ini.

1. Keju
Menaruh keju di freezer akan menghemat waktu Anda jika sewaktu-waktu membutuhkan keju parut. Parut keju batangan, lalu masukkan dalam plastik berpenutup. Saat ingin digunakan keluarkan saja dari freezer, Anda tak perlu memarut lagi.

2. Pisang yang sudah matang
Pisang yang sudah matang, pastik dalam hitungan jam akan menghitam dan sangat lembek. Jika Anda tak ingin langsung mengonsumsinya bisa disimpan dalam freezer agar bisa digunakan untuk membuat smoothies. Kupas saja pisang, lalu potong kecil dan masukkan dalam plastik berpenutup rapat.

3. Kaldu
Membuat kaldu sapi atau ayam cukup banyak tapi tak mau menggunakan semuanya? Gunakan secukupnya, lalu sisanya bisa dimasukkan ke cetakan es batu. Saat ingin menggunakannya cukup keluarkan satu per satu. Trik ini sangat membantu saat membuat makanan bayi.

4. Jahe
Memarut jahe akan lebih mudah dilakukan saat jahe beku. Pastikan saja Anda sudah mengupasnya. Sebelum menyimpan jahe segar di freezer, kupas dulu lalu cuci jahe. Stelah itu simpan dalam wadah yang tertutup.

(Sumber: Good House Keeping)

 

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jangan Dikonsumsi Berlebihan, Ini Bahaya Frozen Food
Jangan Dikonsumsi Berlebihan, Ini Bahaya Frozen Food

Walau praktis untuk diolah di bulan puasa, frozen food tidak disarankan dikonsumsi setiap hari. Cari tahu efek samping konsumsi frozen food menurut pakar.

Baca Selengkapnya
Bijak Konsumsi Frozen Food, Ada Risiko Jika Terlalu Banyak Mengonsumsi
Bijak Konsumsi Frozen Food, Ada Risiko Jika Terlalu Banyak Mengonsumsi

Beberapa jenis frozen food dapat membawa risiko kesehatan. Lalu mengapa kita perlu menghindari frozen food? Simak jawabannya.

Baca Selengkapnya
Bahaya Konsumsi Makanan Kemasan yang Sudah Menggembung, Bisa Keracunan
Bahaya Konsumsi Makanan Kemasan yang Sudah Menggembung, Bisa Keracunan

Saat kemasannya menggembung tapi kondisi makanan terlihat aman dan warnanya tak berubah kita jadi ragu.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Makanan Sehat ‘Cepat Saji’ Rekomendasi Ahli Gizi, Gampang Dicari dan Murah
Makanan Sehat ‘Cepat Saji’ Rekomendasi Ahli Gizi, Gampang Dicari dan Murah

Memilih makanan sehat yang mudah diolah bukan perkara sulit. Bahkan, kamu bisa menemukannya di supermarket atau pasar.

Baca Selengkapnya
11 Makanan Tinggi Protein Tanpa Lemak Baik untuk Dikonsumsi demi Kesehatan.
11 Makanan Tinggi Protein Tanpa Lemak Baik untuk Dikonsumsi demi Kesehatan.

Pentingnya mengonsumsi makanan yang kaya protein untuk menjaga kesehatan dan membentuk otot, serta membantu menjaga berat.

Baca Selengkapnya