Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sulap Sudut Ruangan di Rumah Jadi Area Khusus Belajar

Sulap Sudut Ruangan di Rumah Jadi Area Khusus Belajar Ruang Belajar Di Rumah (foto: Shutterstock)

Dream - Hingga saat ini anak-anak masih belajar di rumah karena pandemi. Belum tahu sampai kapan belajar jarak jauh diberlakukan. Untuk itu tak ada salahnya membuat area belajar khusus untuk anak.

Mungkin ada yang menggabungkan area belajar di kamar tidur. Idealnya, area tersebut dipisah agar anak merasa nyaman dan tak jenuh. Anak pun jadi lebih termotivasi belajar.

Bagaimana caranya? Tak perlu menyediakan area yang besar, cukup sudut rumah yang tak bising, jauh dari televisi dan terkena banyak sinar matahari.

- Sediakan meja dan kursi nyaman

Area belajar


Pastikan ada kursi dan meja yang nyaman, sesuaikan ukurannya dengan tubuh anak. Bisa duduk lesehan dan bantal penyangga dan meja kecil atau tempat duduk tinggi dan meja. Dengan begitu anak lebih fokus belajar.

 

Penyimpanan dan Penerangan

- Taruh wadah penyimpanan
Sediakan tempat penyimpanan untuk perlengkapan belajar anak. Misalnya gelas mug besar untuk menaruh spidol dan alat tulis. Bisa juga membuat penyimpanan yang digantung di dinding. Hal ini akan membuat alat belajar anak tertata rapi dan tak tercecer yang membuat rumah malah berantakan.

Sudut belajar

- Penerangan yang memadai
Baiknya sudut belajar mendapat pencahayaan alami dari matahari. Bila tak cukup terang, pastikan memasang lampu belajar yang nyaman di mata anak. Suasana gelap sangat tak nyaman di mata dan membuat anak tak semangat belajar.

Bikin Berantakan, 3 Barang yang Harus Dikeluarkan dari Kamar Anak

Dream - Membuat anak-anak menjaga kamarnya agar selalu rapi dan bersih, tentunya jadi tantangan para orangtua. Buku, mainan dan pakaian anak kerap kali berserakan di lantai.

Padahal lemari, laci dan penyimpanan lain selalu tersedia. Jika kondisinya demikian dan anak mengeluh kalau terlalu banyak barang di kamarnya, coba bantu buah hati untuk melakukan sortir barang-barang di kamarnya.

Seringkali anak merasa bingung untuk menyimpan barang pribadi karena tempat penyimpanan sudah penuh. Untuk membantu melakukan sortir, coba segera singkirkan barang-barang berikut dari kamar anak.

Mainan rusak

Saat anak sudah duduk di sekolah dasar, biasanya mereka tak lagi bermain mainannya saat balita. Terutama yang sudah rusak. Segera buang mainan yang rusak jika memang tak ingin diperbaiki dan sudah tak dimainkan.

Seringkali karena alasan melankolis, mainan tersebut tetap disimpan. Efeknya hanya membuat penyimpanan di kamar anak menjadi penuh, berantakan dan banyak debu.

 

Buku lama

Untuk buku-buku bacaan, buku gambar atau buku yang sudah penuh milik anak sebaiknya dibuang. Jika memang buku bacaan masih bagus, bisa diberikan kepada orang lain yang membutuhkan atau disumbangkan.

Buku-buku lama biasanya memenuhi lemari buku anak. Untuk buku pelajaran yang tak lagi digunakan juga bisa disumbangkan.

 

Baju dan kaus kaki kecil

Anak-anak cepat sekali tumbuh, dan pakaian mereka yang berukuran kecil biasanya menumpuk di lemari. Ini termasuk kaus kaki dan outfit yang tak lagi muat dikenakannya. 

Bila mendapati lemari pakaian anak sudah sangat penuh, tandanya harus segera melakukan sortir. Akan banyak sekali pakaian yang tak lagi muat dikenakannya dan harus dikeluarkan.

Sumber: Home Beautiful

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hias Rumah untuk Lebaran Lebih Praktis, Belanja Saja Dekorasi Online

Hias Rumah untuk Lebaran Lebih Praktis, Belanja Saja Dekorasi Online

Menjelang Lebaran, banyak yang ingin mempercantik rumah dengan memberi sentuhan dekorasi berbeda.

Baca Selengkapnya
Trik Merancang Rumah Minimalis agar Terasa Sejuk Ternyata Mudah, Bikin Keluarga Makin Betah!

Trik Merancang Rumah Minimalis agar Terasa Sejuk Ternyata Mudah, Bikin Keluarga Makin Betah!

Ini lho trik menata rumah minimalis agar lebih sejuk secara alami.

Baca Selengkapnya
Tips Menjaga Keharuman Setiap Ruangan di Rumah, Bebas Bau Tak Sedap yang Mengganggu

Tips Menjaga Keharuman Setiap Ruangan di Rumah, Bebas Bau Tak Sedap yang Mengganggu

Kenyamanan rumah juga ditentukan dari aroma yang ada di setiap ruangan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tips Menjaga Dapur Minimalis agar Selalu Bersih dan Rapi, Biar Makin Betah Masak

Tips Menjaga Dapur Minimalis agar Selalu Bersih dan Rapi, Biar Makin Betah Masak

Biar tetap cantik, begini caranya jaga kebersihan dapur minimalismu.

Baca Selengkapnya
Desain Rumah 3 Petak Super Estetik Banjir Pujian Warganet

Desain Rumah 3 Petak Super Estetik Banjir Pujian Warganet

Rumah 3 petak disulap menjadi hunian gemas serba pink. Warganet pun memuji kemampuan penghuninya yang berhasil buat rumah 3 petak lebih estetik.

Baca Selengkapnya
Unik Banget, Potret Rumah Mewah dengan Hiasan Botol Bekas

Unik Banget, Potret Rumah Mewah dengan Hiasan Botol Bekas

Seluruh dinding rumah yang sangat luas ini, penuh dengan dekorasi botol kaca penuh warna.

Baca Selengkapnya
Rekomendasi Tanaman Indoor untuk Berbagai Ruangan di Rumah, Ciptakan Hunian Cantik dan Sehat

Rekomendasi Tanaman Indoor untuk Berbagai Ruangan di Rumah, Ciptakan Hunian Cantik dan Sehat

Sesuaikan tanaman indoor dengan kebutuhan ruanganmu yuk!

Baca Selengkapnya
4 Barang Rumahan yang Bisa Bangkitkan Kreativitas Si Kecil

4 Barang Rumahan yang Bisa Bangkitkan Kreativitas Si Kecil

Seringkali anak-anak tak tertarik dengan mainan, tapi barang yangs ering digunakan orangtuanya.

Baca Selengkapnya
Niat Punya Dapur Estetik dengan Atap Kaca, Usai Renovasi Malah Harus Masak Pakai Topi Pantai karena Panas Banget

Niat Punya Dapur Estetik dengan Atap Kaca, Usai Renovasi Malah Harus Masak Pakai Topi Pantai karena Panas Banget

Niat Hati Mau Estetik, Desain Atap Dapur ini Malah Bikin Ruangan Jadi Panas

Baca Selengkapnya